get app
inews
Aa Read Next : Mahasiswi Tewas Terlindas Truk Tronton di Jalan Raya Sumbersuko

Selesai Dibangun Jembatan Gesang-Sememu Akan Segera Dibuka

Senin, 26 Desember 2022 | 15:12 WIB
header img
Jembatan penghubung Desa Gesang Kecamatan Tempeh dengan Desa Sememu Kecamatan Pasirian, selesai dibangun (foto: iNewsLumajang.id/Ardi)

Saat ini pembangunan jembatan tersebut sudah selesai di kerjakan. Rencananya jembatan yang menghubungkan Kecamatan Pasirian dan Kecamatan Tempeh itu akan segera di buka dan bisa di lalui kendaraan roda dua maupun roda empat pada awal bulan Januari 2023 mendatang. 

Dengan dibukanya jembatan tersebut, diharapkan bisa menunjang perekonomian masyarakat sekitar karena jalan tersebut merupakan akses terdekat warga Desa Sememu Kecamatan Pasirian menuju Kabupaten Lumajang.

Selain melakukan pembangunan jembatan yang, Pemerintah Kabupaten Lumajang juga melakukan pembangunan sejumlah infrastruktur jalan kabupaten klasifikasi kelas 3.

Lebih lanjut Subowo mengatakan, agar  jalan dan jembatan yang selama ini sudah di bangun bisa bertahan lama, Pemerintah Kabupaten Lumajang mengajak semua pihak untuk turut serta menjaga semua infrastruktur yang selama ini sudah di bangun.

"Kami meminta semua pihak baik pemerintah kabupaten, pemerintah kecamatan, pemerintah desa dan masyarakat. untuk turut serta menjaga baik jalan dan jembatan yang salama ini sudah di bangun oleh pemerintah kabupaten," tutup Subowo.

Editor : Yayan Nugroho

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut