Kisah Surono Seorang Guru yang Rela Jalan Kaki 6 Kilometer demi Mengajar Anak Didiknya

Nadzifah Az-Zahra Fahlambag
Kisah pengorbanan seorang guru tempuh jarak 6 kilometer jalan kaki demi mengajar (foto: istimewa)

YOGYAKARTA, iNewsLumajang.id - Dalam dunia pendidikan, seorang guru sering kali dianggap sebagai pahlawan tanpa tanda jasa.

Potret ini dengan tulus tercermin pada Surono, seorang guru di daerah Gunungkidul, Yogyakarta, yang dengan ikhlas berjalan kaki pulang pergi ke sekolah setiap hari.

Dengan jarak mencapai 6 kilometer dari rumah ke sekolah, dedikasi tinggi ini menjadi simbol semangatnya dalam memberikan ilmu kepada anak-anak didiknya.

Mengabaikan segala kendala, pada Hari Kemerdekaan Republik Indonesia, Surono bahkan berjalan kaki dengan bendera merah putih di tangan.

Ia menempuh perjalanan panjang selama sekitar satu setengah jam, melintasi sungai dan pedesaan, untuk tiba di lokasi upacara. Sebagai seorang guru agama di SMP, jarak yang harus ditempuhnya sekitar enam kilometer.

Editor : Diva Zahra

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network